Latihan Tes Pendalaman Materi IPA 1
Latihan Tes Pendalaman Materi IPA 1
Semester kedua telah dimulai dan asesmen daerah semakin dekat. Jadwal Tes Pendalaman Materi (TPM) juga sudah terbit. TPM pertama dimulai tanggal 17 Januari pekan depan. Nah, untuk mempersiapkannya, silakan kalian kerjakan soal berikut. Soal-soal berikut diambil dari soal ASPD tahun ajaran 2021 / 2022. Apabila kalian lupa materi kelas sebelumya, kalian dapat mempelajarinya pada blog ini.
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat.
1. Perhatikan gambar berikut
Makhluk hidup yang dapat
menempati X adalah ….
A. ayam
B. prenjak
C. belalang
D. burung pipit
2.
Perhatikan daftar pasangan makhluk hidup berikut!
I. bakteri E.
coli hidup di usus manusia
II. cacing
pita hidup di perut manusia
III. burung jalak makan kutu pada tubuh kerbau
IV. lebah hinggap dan mengisap nektar bunga mangga
V. jamur
panu tumbuh pada kulit manusia
Pasangan makhluk hidup
yang memiliki kesamaan simbiosis ditunjukkan nomor ….
A. I, II, dan III
B. I, III, dan IV
C. II, III, dan IV
D. III, IV, dan V
3.
Perhatikan daftar hewan berikut!
I. trenggiling
II. walang sangit
III. ular
IV. sigung
V. tikus cecurut
Hewan yang
memiliki kesamaan cara adaptasi ditunjukkan nomor ….
A. I, II, dan III
B. I, II, dan IV
C. II, III, dan IV
D. II, IV, dan V
4.
Di pinggir sebuah desa terdapat lahan yang ditanami sawi. Di lahan tersebut ada burung prenjak,
elang, ular, dan ulat.
Hewan yang
berperan sebagai konsumen II dan konsumen III pada ekosistem tersebut secara
berurutan adalah ….
A. prenjak dan ular
B. ulat dan prenjak
C. ulat dan elang
D. ular dan elang
5.
Penggunaan herbisida untuk membasmi
rumput liar semakin meningkat. Namun, banyak orang tidak memahami aturan
pakainya sehingga menggunakannya dalam jumlah berlebihan.
Dampak yang ditimbulkan dari kegiatan
tersebut adalah ….
A. rusaknya kesuburan tanah
B. tercemarnya udara di sekitar
C. berkurangnya populasi serangga
D. menurunnya
kadar oksigen dalam tanah
6.
Penambangan batu kapur di kawasan karst terus terjadi.
Perbukitan kapur terus digali hingga terbentuk cekungan besar. Jika hal
tersebut dibiarkan maka area tambang semakin meluas.
Upaya
yang paling tepat untuk menjaga kelestarian lingkungan berdasarkan kondisi
tersebut adalah ….
A. melakukan reklamasi di area bekas tambang
B. mengizinkan pertambangan dengan alat modern
C. mengubah area tambang
menjadi kawasan industri
D. memasang rambu-rambu bahaya di area bekas tambang
7. Perhatikan gambar berikut!
Fungsi bagian tumbuhan yang ditunjukkan huruf X
adalah ….
A. menyerap air
B. alat pernapasan utama
C. tempat menyimpan cadangan makanan
D. alat perkembangbiakan
generatif
8. Perhatikan tabel berikut!
No |
Bagian Tubuh Hewan |
Fungsinya |
1 |
cakar elang |
mencengkram mangsa |
2 |
lidah ular |
menarik lawan jenis |
3 |
gading gajah |
melindungi diri |
4 |
ekor tupai |
mengenali lingkungan |
Pasangan yang
tepat antara bagian tubuh hewan dan fungsinya adalah ….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4
9. Perhatikan gambar berikut!
Hewan
yang memiliki kesamaan tahapan daur hidup seperti hewan pada gambar adalah ….
A. lebah
B. lalat
C. kecoak
D. nyamuk
10. Fungsi cakar pada burung
pelatuk adalah ….
A. mencengkeram mangsanya
B. mengais makanan
C. memanjat di pohon
D. melubangi pohon
11.
Perhatikan daftar nama hewan berikut!
I. |
udang |
II. |
burung |
III. |
capung |
IV. |
kura-kura |
V. |
buaya |
A. I, II dan III
B. I, III dan V
C. II, III dan IV
D. II, IV dan V
12. Perhatikan gambar berikut!
Proses pencernaan yang terjadi pada bagian organ yang
ditunjuk huruf X dan Y secara berurutan adalah ….
A. penyerapan air dan
penghancuran makanan
B. penghancuran makanan dan penyerapan sari makanan
C. pencernaan makanan secara mekanis dan
penyerapan air
D. penyerapan
sari-sari makanan dan pembuangan air
Jenis sendi dan arah gerakan yang ditunjukkan pada
gambar tersebut adalah ….
A. sendi peluru, bergerak ke
segala arah
B. sendi pelana, bergerak ke dua arah
C. sendi engsel, bergerak ke satu arah
D. sendi putar,
bergerak memutar
14. Upaya yang tepat untuk mencegah penyakit maag adalah
….
A. menjaga pola makan yang cukup
dan teratur
B. mengonsumsi makanan beriodium tinggi
C. meningkatkan asupan makanan berkalsium
D. menambah banyak porsi makan
15. Perhatikan gambar berikut!
Sifat darah yang terdapat pada bagian
tubuh bertanda X dan Y berturut-turut adalah ….
A. kaya karbondioksida dan
kaya oksigen
B. kaya oksigen dan kaya karbondioksida
C. kaya karbondioksida dan kaya karbondioksida
D. kaya oksigen dan
kaya oksigen
16. Perhatikan gambar berikut!
Tumbuhan lain yang memiliki kesamaan cara perkembangbiakan
dengan tumbuhan pada gambar adalah ….
A. lengkuas dan jamur
B. pisang dan bambu
C. tebu dan singkong
D. mangga dan durian
17. Perhatikan daftar hewan
berikut!
I. |
kelelawar |
II. |
katak |
III. |
laba-laba |
IV. |
tupai |
V. |
siput |
Hewan-hewan yang memiliki kesamaan cara perkembangbiakan adalah ….
A. I, II, dan III
B. I, III, dan IV
C. II, III, dan V
D. II, IV, dan V
18. Perhatikan tabel berikut!
|
Laki-laki |
|
|
Perempuan |
I. |
tumbuh rambut di sekitar kemaluan |
|
P |
dada membidang |
II. |
tumbuh jakun |
|
Q |
suara lebih berat |
III. |
pinggul membesar |
|
R |
payudara membesar |
IV. |
suara melengking |
|
S |
tumbuh rambut di sekitar kemaluan |
Ciri pubertas laki-laki
dan perempuan yang tepat adalah ….
A. I dan S
B. II dan Q
C. III dan P
D. IV dan R
19. Perhatikan tabel berikut!
|
Benda |
Sifat benda |
1 |
nitrogen |
memenuhi ruangan, menekan ke segala arah |
2 |
pensil |
bentuk tetap, memenuhi ruangan |
3 |
bensin |
permukaan tenang selalu datar, memenuhi ruangan |
4 |
oli |
volume berubah, menekan ke segala arah |
Pasangan benda dan sifatnya
yang tepat ditunjukkan nomor ….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
20. Peristiwa yang menunjukkan
perubahan wujud mencair adalah …
A. terbentuknya bunga es di freezer kulkas
B. pembuatan minyak atsiri dari kayu putih
C. terbentuknya titik-titik air pada tutup
gelas air panas
D. mentega
yang digunakan untuk menggoreng telur
21. Peristiwa yang menunjukkan
proses pemuaian adalah ….
A. kaca jendela pecah terkena
benturan
B. kabel listrik menegang pada malam hari
C. tali jemuran mengendur pada siang hari
D. ban sepeda
meletus karena dipompa terus-menerus
22. Ibu merebus telur
menggunakan panci di atas kompor seperti gambar berikut!
Perpindahan panas yang terjadi pada
pegangan panci (X) dan air di dalam panci (Y) berturut-turut adalah ….
A. konduksi dan konduksi
B. konveksi dan radiasi
C. konduksi dan radiasi
D. konduksi dan
konveksi
23. Perhatikan daftar kegiatan
berikut!
(1) memeras
pakaian basah
(2) memukul bola kasti
yang dilemparkan
(3) membuat
perahu dari kertas lipat
(4) melakukan
tendangan penalti
(5) meremas botol
plastik
Kegiatan yang
memiliki kesamaan pengaruh gaya terhadap benda ditunjukkan nomor ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (5)
C. (2), (4), dan (5)
D. (3),
(4), dan (5)
24. Saat upacara hari Senin,
Riko bertugas mengerek bendera. Gaya-gaya yang bekerja pada tali tambang yang
ditarik Riko adalah ….
A. gaya otot dan gaya
gesek
B. gaya pegas dan gaya otot
C. gaya gravitasi dan gaya
pegas
D. gaya
gravitasi dan gaya magnet
25. Perhatikan gambar berikut!
Peralatan yang memiliki kesamaan perubahan bentuk energi
ketika digunakan adalah ….
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (4), dan (5)
C. (2), (3), dan (5)
D. (3),
(4), dan (5)
26. Contoh pemanfaatan energi alternatif dalam kegiatan
sehari-hari adalah ….
A. penggunaan pertamax untuk
bahan bakar motor
B. pemakaian panel surya pada lampu lalu
lintas
C. memasak menggunakan kompor berbahan bakar kerosin
D. menggunakan
lampu minyak tanah sebagai penerangan
27. Perhatikan gambar
rangkaian listrik berikut!
Keadaan sakelar untuk memadamkan lampu L4 sedangkan lampu
lainnya menyala adalah ….
A. sakelar S1 dan S2 ditutup,
sedangkan sakelar S3 dibuka
B. sakelar S1 dan S3 ditutup, sedangkan
sakelar S2 dibuka
C. sakelar S1 ditutup, sedangkan sakelar S2
dan S3 dibuka
D. sakelar S2
ditutup, sedangkan sakelar S1 dan S3 dibuka
28. Perhatikan gambar berikut!
Sifat
magnet yang ditunjukkan gambar adalah ….
A. menarik benda dari logam
B. kutub senama tolak-menolak
C. kutub tidak senama tarik-menarik
D. gaya tarik paling
kuat di bagian kutub
29. Perhatikan gambar berikut!
Berkas sinar bias yang tepat ditunjukkan oleh garis nomor ….
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
30. Perhatikan gambar berikut!
Empat gelas yang sama dan sejenis diisi air seperti pada gambar.
Gelas yang menghasilkan nada paling
rendah jika dipukul ditunjukkan nomor
….
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)
31. Perhatikan gambar berikut!
Proses
yang terjadi pada bagian yang ditunjuk huruf X adalah …
A. mengalirnya air di
permukaan tanah
B. penguapan air di permukaan tanah
C. turunnya titik-titik air menuju lautan
D. meresapnya air ke
dalam tanah
32. Perhatikan gambar berikut
!
Planet
yang beredar pada orbit yang ditunjuk (a) dan (b) adalah ….
A. (a) Neptunus dan (b) Mars
B. (a) Saturnus dan (b) Bumi
C. (a) Neptunus dan (b)
Yupiter
D. (a) Uranus dan (b) Mars
33. Perhatikan gambar berikut!
Gerhana
yang terjadi di daerah yang ditunjuk panah seperti pada gambar adalah ….
A. gerhana matahari cincin
B. gerhana matahari total
C. gerhana matahari sebagian
Akibat
gerakan Bumi yang ditunjukkan seperti gambar adalah ….
A. terjadinya gerhana matahari cincin
B. perbedaan musim di Bumi belahan utara dan
selatan
C. Matahari tampak bergeser ke arah belahan
bumi utara dan selatan
D. Matahari
tampak terbit dari timur dan bergerak ke arah barat
35. Manfaat tanaman padi bagi
manusia adalah ….
A. jerami untuk pakan sapi
piaraan
B. sekam untuk bahan makanan
C. biji padi untuk tepung tapioka
Selamat mengerjakan
Banyak-banyaklah belajar, berdoa dan berlatih agar hasilnya semakin baik
Posting Komentar untuk "Latihan Tes Pendalaman Materi IPA 1"
Berkomentar dengan baik. Mohon tidak spam.