Siap ASPD 2023 : Latihan Soal Perkembangbiakan pada Tumbuhan
Siap ASPD 2023 : Latihan Soal Perkembangbiakan pada Tumbuhan
Pekan lalu, kalian telah mempelajari tentang perkembangbiakan tumbuhan, baik perkembangbiakan secara vegetatif maupun generatif. Nah, untuk menguji seberapa besar pemahaman kalian terhadap materi tersebut, kalian dapat mengerjakan soal-soal berikut sebagai salah satu upaya untuk mempersiapkan ASPD tahun 2023. Semangat mengerjakan ya...
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat.
1. Perhatikan tumbuhan berikut.
Tumbuhan-tumbuhan tersebut, secara vegetatif alami berkembang biak menggunakan ....
a. umbi akar
b. umbi batang
c. umbi lapis
d. akar tinggal
2. Perhatikan gambar berikut
Tumbuhan lain yang berkembang biak secara vegetatif alami sama dengan tumbuhan pada gambar diantaranya ...
a. wortel, jahe, kunyit dan temulawak
b. lengkuas, jahe, kunyit dan kencur
c. lengkuas, jahe, bengkuang, dan temulawak
d. jahe, kunyit, arbei dan lengkuas
3. Ayah Cahaya Mentari memiliki sebatang pohon mangga. Beliau ingin memperbanyak tanamannya menjadi empat dalam waktu yang bersamaan. Cara yang tepat adalah ....
a. merunduk
b. menanam biji
c. menyambung
d. mencangkok
4. Perhatikan gambar berikut.
Tumbuhan yang dapat dikembangkan dengan cara di atas diantaranya adalah ....
a. ketela pohon dan sirih
b. alamanda dan stroberi
c. bawang dan jambu air
d. stroberi dan wortel
5. Perhatikan tabel berikut
No |
Tumbuhan |
Cara
Berkembang biak |
1 |
kelapa |
tunas |
2 |
pegagan |
stolon |
3 |
ubi jalar |
umbi batang |
4 |
mawar |
biji |
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 1 dan 3
d. 3 dan 4
6. Perhatikan gambar berikut
a. biji dan akar tinggal
b. umbi batang dan rhizoma
c. akar tinggal dan umbi akar
d. umbi akar dan akar tinggal
7. Perhatikan gambar berikut
a. stolon, tunas dan umbi batang
b. stolon, tunas adventif dan umbi batang
c. spora, tunas adventif dan umbi batang
8. spora, tunas adventif dan umbi lapis
8. Perhatikan gambar berikut.
a. paku suplir, sukun dan kentang
b. paku tanduk rusa, kesemek dan cemara
c. jamur, cemara dan bawang bombay
d. arbei, rumput teki dan bawang merah
9. Perhatikan daftar tumbuhan berikut :
I. jagung
II. kentang
III. bambu
IV. pisang
Tumbuhan yang memiliki kesamaan cara berkembang biak adalah ....(SOAL ASPD TAHUN 2022 PAKET 1)
a. I dan II
b. I dan III
c. II dan III
d. III dan IV
10. Perhatikan gambar berikut
Tumbuhan lain yang memiliki kesamaan cara perkembangbiakan dengan tumbuhan pada gambar adalah ....(SOAL ASPD TAHUN 2022 PAKET 2)
a. lengkuas dan jamur
b. pisang dan bambu
c. tebu dan singkong
d. mangga dan durian
11. Perhatikan gambar berikut
Tumbuhan lain yang memiliki kesamaan cara perkembangbiakan dengan tumbuhan pada gambar adalah ....(SOAL ASPD TAHUN 2022 PAKET 1)
a. lengkuas dan enceng gondok
b. jamur dan pegagan
c. stroberi dan semanggi
d. jamur dan tumbuhan tanduk rusa
12. Perhatikan gambar berikut
a. tunas
b. biji
c. akar tinggal
d. umbi batang
13. Perhatikan gambar berikut
Cara perkembangbiakan tumbuhan pada gambar adalah ...(SOAL TPM ASPD TAHUN 2022 PAKET A)
a. tunas
b. akar tinggal
c. umbi batang
d. umbi lapis
14. Perhatikan gambar berikut :
Cara perkembangbiakan tumbuhan tersebut secara berurutan adalah ....
a. geragih, umbi batang dan umbi akar
b. umbi akar, umbi batang, dan biji
c. geragih, umbi lapis dan umbi akar
d. tunas akar, umbi batang dan umbi akar
15. Perhatikan gambar berikut
Cara perkembangbiakan tumbuhan tersebut secara berurutan adalah ....
a. spora, umbi akar dan tunas
b. tunas, umbi akar dan stolon
c. spora, akar tinggal dan tunas
d. tunas, umbi batang dan geragih
16. Perhatikan gambar berikut
Contoh tumbuhan lain yang berkembang biak dengan cara yang sama pada tumbuhan pada gambar secara berurutan adalah ....
a. bawang merah dan dahlia
b. Lobak dan bawang bombay
c. bawang merah dan bunga kana
d. kentang dan bawang merah
17. Perhatikan gambar berikut.
Contoh tumbuhan yang berkembang biak dengan cara yang sama seperti tumbuhan pada gambar secara berurutan di atas diantaranya ....
a. rumput teki, wortel dan ubi
b. semanggi, gadung dan lobak
c. arbei, ubi dan kunyit
d. kangkung, gembili dan ubi
18. Tumbuhan yang berkembang biak secara vegetatif alami dengan rhizoma diantaranya ...
a. jahe, kunyit dan kentang
b. temulawak, ubi dan jahe
c. rumput teki, jahe dan kunyit
d. jahe, kunyit dan temulawak
19. Suatu sore Cahaya Mentari melihat pekarangan rumahnya. Ia melihat tanamannya berbunga lebat. Ia pun memetik bunga tersebut. Setelah diperhatikan, mahkota-mahkota bunga tersebut memiliki corak yang beraneka ragam meskipun berasal dari satu pohon yang sama, seperti yang diperlihatkan pada gambar berikut.
Cahaya Mentari kemudian membuka buku catatan IPA-nya untuk mengetahui penyerbukan jenis apa yang dialami tumbuhan tersebut. Ternyata ia mengerti bahwa tumbuhan tersebut mengalami penyerbukan di mana serbuk sari dan putik berasal dari dua bunga yang berbeda tetapi masih satu pohon. Tumbuhan tersebut mengalami penyerbukan ....
a. sendiri
b. tetangga
c. silang
d. bastar
20. Tumbuhan yang memiliki cara berkembang biak sama dengan sukun adalah ....
a. kesemek, cemara dan wortel
b. kesemek, cemara dan cocor bebek
c. cemara, cocor bebek dan semanggi
d. cemara, cocor bebek dan rumput teki
Selamat mengerjakan
TULISKAN JAWABAN KALIAN DI BUKU IPA
Bagi kalian yang tertinggal saat pembelajaran di kelas, kalian dapat mempelajari materi ini pada link berikut
- Perkembangbiakan generatif tumbuhan Klik di sini
- Perkembangbiakan vegetatif alami pada tumbuhan Klik di sini
- Perkembangbiakan vegetatif buatan pada tumbuhan Klik di sini
Posting Komentar untuk "Siap ASPD 2023 : Latihan Soal Perkembangbiakan pada Tumbuhan"
Berkomentar dengan baik. Mohon tidak spam.